Anggota Kongres Partai Demokrat Ajukan Pemakzulan Donald Trump

- Jurnalis

Selasa, 8 April 2025 - 09:06 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Publikata.com, Kepemimpinan Donald Trump sebagai presiden mendapatkan penolakan politis dari anggota kongres maupun warga.

Anggota Kongres Partai Demokrat, AI Green kini mengajukan pemakzulan terhadap Presiden Amerika Serikat ke kongres dalam 30 hari ke depan.

Melansir tempo.com, Green mengajukan wacana pemakzulan Presiden Trump di depan demonstran anti-Trump, Sabtu, 5 April 2025.

Green mengungkapkan bahwa Trump bukan sosok yang tepat memimpin Amerika Serikat.

Baca Juga :  Pneumonia Jadi Akhir Perjuangan Paus Fransiskus Melawan Sakit Paru-Paru

Dia bahkan menuduh Trump telah mengendalikan para jenderal militer, Departemen Kehakiman, dan juga Partai Republik.

Selain itu, Green menyamakan Trump dengan Goliat.

Penolakan terhadap Trump tidak saja datang dari anggota kongres, tetapi juga masyarakat luas.

Untuk diketahui bahwa Warga Amerika Serikat telah menggelar demonstrasi penolakan Trump di berbagai kota, Sabtu, 5 April 2025.

Baca Juga :  Dunia Berkabung, Paus Fransiskus Wafat di Usia 88 Tahun

Mereka membawa spanduk yang bertuliskan, “Hands off”(jangan ganggu kami) sebagai bentuk penolakan terhadap kebijakan Trump.

Gerakan Hands off menyebut diri mereka sebagai mobilisasi nasional  yang menentang berbagai kebijakan besar yang diberlakukan oleh Trump dalam dua setengah bulan terakhir.

Penulis : Hatol

Editor : Jupir

Berita Terkait

Pro Palestina Jadi Alasan Israel Tak Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus
Pneumonia Jadi Akhir Perjuangan Paus Fransiskus Melawan Sakit Paru-Paru
Dunia Berkabung, Paus Fransiskus Wafat di Usia 88 Tahun
Para Mantan Tentara Minta Gibran Berhenti jadi Wakil Presiden
Hercules ‘Pasang Badan’ Untuk Jokowi Lawan Tuduhan Ijazah Palsu
Pelaksanaan Kongres PDI Perjuangan Diundur, Peneliti BRIN: Situasi Internal Terpecah
Dekat dengan Hasto, Kardinal Ignatius Suharyo Jenguk Sekjen Pdi Perjuangan di Rutan KPK
Dua Menteri Prabowo Sebut Jokowi ‘Bos’, SBY: Tidak Boleh Ada Matahari Kembar

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 20:27 WITA

Pro Palestina Jadi Alasan Israel Tak Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025 - 15:48 WITA

Pneumonia Jadi Akhir Perjuangan Paus Fransiskus Melawan Sakit Paru-Paru

Sabtu, 19 April 2025 - 08:08 WITA

Para Mantan Tentara Minta Gibran Berhenti jadi Wakil Presiden

Kamis, 17 April 2025 - 08:27 WITA

Hercules ‘Pasang Badan’ Untuk Jokowi Lawan Tuduhan Ijazah Palsu

Selasa, 15 April 2025 - 11:18 WITA

Pelaksanaan Kongres PDI Perjuangan Diundur, Peneliti BRIN: Situasi Internal Terpecah

Berita Terbaru

Internasional

Pro Palestina Jadi Alasan Israel Tak Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus

Sabtu, 26 Apr 2025 - 20:27 WITA